Profil Lembaga Satuan Pendidikan Non Formal SKB Magetan
PROFIL LEMBAGA
SATUAN PNF SKB MAGETAN
- IdentitasLembaga
- Struktur Organisasi SKB dan Uraian Tugas :
Berdasarkan Perabup. Magetan Nomor 42 Tahun 2017 Struktur Organisasi dan uraian Tugas SKB sebagai Berikut :
- Struktur Organisasi SPNF SKB Magetan
- Rincian Tugas :
1) Kepala SPNF SKB
Tugas Pokok Kepala SKB Menyelenggarakan program pendidikan non formal; dan menyelenggarakan fungsi :
- Melaksanakan pelayanan Pendidikan non formal
- Melaksanakan hubungan kerjasama dengan orangtua pesertadidik dan masyarakat
- Melaksanakan administrasi pada UPTD SPNF SKB Kab. Magetan
- Melaksanakan tugas lain yang diberikan kepala dinas.
2) Urusan Administrasi
- Melaksanakan administrasi kurikulum dan peserta didik
- Melaksanakan administrasi kepegawaian
- Melaksanakan administrasi keuangan
- Melaksanakan administrasi sarpras
- Melaksanakan administrasi Humas
- Melaksanakan administrasi persuratan dan pengarsipan
3) Kelompok jabatan fungsional
Melaksanakan tugas sesuai dengan peraturan jabatan yang berlaku yang terdiri dari :
- Kegiatan belajar mengajar
- Pengkajian program
- Pengembangan model PNF
- Pengembangan profesi
Semangat dan maju terus SKB Magetan ! Jaya! Jaya! Jaya!
BalasHapus